Cara membuat Footer 3 kolom di Blogger

Dalam Tutorial kali ini, saya akan membahas tentang bagaimana caranya membuat footer 3 kolom di template blogger. Dan sebelumnya, untuk yang belum tahu apa itu footer, akan saya jelaskan terlebih dahulu, Footer adalah elemen page element yang berada di bagian sisi bawah blog. Footer biasanya sering digunakan sebagai tempat widget facebook page box, Shoutmix, Pengikut, dll.

Oke, langsung saja ya, Untuk membuat Footer 3 kolom caranya adalah sebagai berikut :

1. Login Blogger
2. Pilih Rancangan
3. Pilih Edit HTML
4. Cari Kode ]]></b:skin>
5. Copy kode di bawah ini di atas kode ]]></b:skin>

#footer-column-container {
clear:both;
}
.footer-column {
padding: 10px;
}


6. Cari kode <b:section class='footer' id='footer'>
7. Lalu ganti dengan kode di bawah ini

<div id='footer-column-container'>
<div id='footer2' style='width: 30%; float: left; margin:0; text-align: left;'>
<b:section class='footer-column' id='col1' preferred='yes' style='float:left;'/>
</div>
<div id='footer3' style='width: 40%; float: left; margin:0; text-align: left;'>
<b:section class='footer-column' id='col2' preferred='yes' style='float:left;'/>
</div>
<div id='footer4' style='width: 30%; float: right; margin:0; text-align: left;'>
<b:section class='footer-column' id='col3' preferred='yes' style='float:right;'/>
</div>
</div>

8. Save template
9. Dan Lihat hasilnya

NB : Anda bisa mengganti elemen footer dengan kreasi anda sendiri. Tutorial ini saya kutip dari Pendiari blog
Share: